Sajak Kehidupan
1 Februari 2025
Mayouries
Dibaca 113 kali
Karya Sastra

Karya: Fauzan Muhtar F
21082024
Nadamu hening kerapuhan
Suara yang serupa
Dengan melodi kepatuhan
Frekuensimu rendah
Mungkin nyaris tiada
Telah terlalu lama kah?
Berkelana kesana kemari
Di Lembah para penduka
Sebelum dia membawamu pergi
Masih akan selalu tersisa
Seribu yang lain
Dari lagu-lagu
Yang belum kau dengarkan
Penulis merupakan siswa aktif MA Unggulan Nuris
Komentar
Refresh halaman ini jika komentar tidak tampil